Membuat karakter animasi di pojok bawah blog

Karakter animasi gambar gif pojok bawah blogger
Membuat karakter animasi di pojok bawah blog

Saat kalian mengunjungi blog ini, pasti kalian akan melihat sosok kucing hitam yang bersemayam di pojok kanan bawah blog ini. Ntah dia lagi ngapain, cuma garuk garuk kepala sambil mendampingi kamu yang setia membaca artikel di blog ini. Dan kali ini saya akan memberikan tutorial bagaimana memasang hal serupa di blog kamu.

1. Cari karakter

Kalian bisa menggunakan gambar ataupun animasi .gif yang bisa kamu cari di mbah google. Pastikan gambar atau gif yang kalian miliki berupa url, atau jika gambar atau gif tadi masih dalam perangkatmu. Bisa kalian upload dulu di blogger seperti mengupload gambar di postingan, namun hanya link gambarnya saja yang kita pakai.

Disini saya memakai karakter kucing berupa file gif dengan url https://i.pinimg.com/originals/4c/1c/85/4c1c85bbb466663191d755ec2a00f89e.gif

2. Pasang script

Selanjutya kalian pergi ke setelan tema, Edit HTML, dan pastekan script berikut dibawah tag <body>.

<img alt='kuchink' src='https://i.pinimg.com/originals/4c/1c/85/4c1c85bbb466663191d755ec2a00f89e.gif' style='position:fixed;bottom:-10px;height: 115px; right:-2% ;z-index:999999' />

Jangan lupa save tema setelahnya. Dan kalian bisa melihat karakter kalian yang nongkrong dipojok blog kalian. Untuk opsional, kalian bisa mengatur geser kanan, kiri, keatas atau kebawah sesuka kalian. Karena beberapa tema kadang ada yang tidak sesuai posisinya. Tinggal ubah sedikit di CSS nya (style='') dan selesai.

Sekian, semoga bermanfaat

kuchink

About the Author

jack of all technologies, master of none.

4 komentar

  1. Keren nih hehe
  2. Nah ini nih yg bkin sy penasaran.
  3. GEgeh
  4. Thx
Bijaklah dalam bermedia sosial. Jejak digital itu kejam.
Cookie Consent
We serve cookies on this site to analyze traffic, remember your preferences, and optimize your experience.
Oops!
It seems there is something wrong with your internet connection. Please connect to the internet and start browsing again.
AdBlock Detected!
We have detected that you are using adblocking plugin in your browser.
The revenue we earn by the advertisements is used to manage this website, we request you to whitelist our website in your adblocking plugin.